Sanatçının Albümleri
Balada 2 J Megamix
2023 · single
Lupa Lupa Tapi Ingat (Feel Koplo Remix)
2022 · single
Get Closer with Kuburan
2022 · mini albüm
Tikotok
2021 · single
Lupa Lupa Tapi Ingat, Ver. 21
2021 · single
Jauhi Narkoba Utamakan Keluarga
2021 · single
KRNY
2021 · single
Kanebo Kering
2020 · single
Wifi
2020 · single
Saredona Minor
2020 · single
Senyummu Semangatku
2020 · single
Saredona
2019 · single
Gengsi Selangit
2015 · single
Ramadhan Istimewa
2015 · single
Cinta Bomb Waktu
2014 · single
24 Jam Non Stop Musik Hits Booming, Pt. 2
2011 · albüm
Tringle
2007 · mini albüm
We Will Stay Behind You
2007 · single
The Greatest Hits Vol. 2
2006 · derleme
Benzer Sanatçılar
Numata
Sanatçı
The Dance Company
Sanatçı
Endank Soekamti
Sanatçı
Seurieus
Sanatçı
Five Minutes
Sanatçı
Tiket
Sanatçı
Kunci
Sanatçı
Project Pop
Sanatçı
Garasi
Sanatçı
St.Loco
Sanatçı
Marvells
Sanatçı
Kapten
Sanatçı
J-Rocks
Sanatçı
The TITANS
Sanatçı
Kungpow Chickens
Sanatçı
Netral
Sanatçı
Saykoji
Sanatçı
Pemuda Harapan Bangsa
Sanatçı
NTRL
Sanatçı
Mbah Surip
Sanatçı
Biyografi
Kuburan di bentuk 11 September 2001 di Kota Bandung. Berawal dari band Indie dan semakin dikenal di tahun 2009 dengan hits nya Lupa Lupa Tapi Ingat. Kuburan yang tidak pernah mengotak-ngotakkan jenis/genre musik pada setiap lagu mereka. Kuburan selalu mengangkat aliran/genre musik yang telah ada sebagai akar dari perkembangan jenis/genre musik itu sendiri. Bahkan beberapa musisi pun pernah ikut terlibat dalam proses pembuatan lagu-lagu mereka. Kuburan mampu menyuguhkan aksi panggung dan musikalitas yang tidak main-main tetapi menghibur dengan komunikasi dua arah yang terpadu , make up dan busana yang terkesan eksentrik dan tarian , akan selalu hadir dalam rangkaian aksi Kuburan dalam pentas. Sebagai pendukung performance, Kuburan Band selalu menampilkan gimmick yang unik di atas panggung. Di antaranya Kuda, Kambing, Odong Odong, Topeng Monyet, Break Dance, Cheerleaders, sampai Jaipongan pernah mereka tampilkan. Kini Kuburan hadir dengan formasi baru. Dino Pemukul Drummer memutuskan untuk berganti status menjadi CEO. Tahun 2019 ini Priya Ujung Tombak telah menjadi Alumnus mengikuti jejak vokalis terdahulu di 2007 silam. Raka Pemain Gitaris, Aum Sang Melodi, Denny The Bassistman, Udhe Kiboran, Surya Tukang Drummer dan Esa sebagai Juru Kawih, resmi menjadi formasi Kuburan season ke VI. Harapan kami bisa meramaikan belantika musik Indonesia pada umumnya dan dunia pada khususnya. Semoga bisa membawa manfaat, berfaedah dan memperkaya khazanah musik Indonesia