Bulan Desember yang kunantikan Hanyalah harap hampa Mengusik mimpi-mimpi Senyumku pergi lagi ♪ Ingin ku teriak, hatiku melara Kalau memang begini maumu 'Tuk apa semua kata Kautitip di hatiku? Yang kupegang hanya kata Bukan janji-janji indah Yang membuat aku lupa diri Tatapanku kian jauh Kuharapkan bayanganmu Tapi tiada kunjung jua ♪ Ingin ku teriak, hatiku melara Kalau memang begini maumu 'Tuk apa semua kata Kautitip di hatiku? Yang kupegang hanya kata Bukan janji-janji indah Yang membuat aku lupa diri Tatapanku kian jauh Kuharapkan bayanganmu Tapi tiada kunjung jua (Yang kupegang) yang kupegang hanya kata Bukan janji-janji indah Yang membuat aku lupa diri Tatapanku kian jauh Kuharapkan bayanganmu Tapi tiada kunjung jua Ho-wo-wo-oh Yang kupegang...