Ramai berdebat, saling menghujat Kotor komentar menghiasi Banyak suara mengadu kita Sungguh tak bisa ku pahami Pendengaranku, kian tak mampu Cerna sesuatu yang liar tersebar Tenang jiwaku, turut terganggu Riuh beradu dan terbakar Yang bodoh liar Yang pintar bengal Tak ada ruang tuk benahi Kita diracuni, disulut emosi Diadu dipicu, tak terkendali Bising hingar bingar, fiksi yang tersiar Kita pun saling, menghunus belati Kacau! Kacau! ♪ Huu-uu huu-uu-uu Huu-uu huu-uu-uu Tutup mata dan telinga, hela nafasmu Rasakan apa yang hatimu katakan Mana kiranya yang benar dan mana yang salah Pertajamlah akal pikiranmu Kita diracuni, disulut emosi Diadu dipicu, tak terkendali Bising hingar bingar, fiksi yang tersiar Kita pun saling, menghunus belati yeiye Kacau!