Apa salahnya mengejar mimpi Berlari ikuti kata hati Tak peduli semua caci maki Ku lahap tiap kata berduri Bagai rindang pohon tinggi yang teduh Ku kan berdiri tegak hingga meneguh Teriak Berteriak! Nyalakan merdeka bebas lepas rasa Ooooo! Ooooo! Ooooo! Keluh kesah Singkirkanlah Nikmatilah setiap tetes peluhnya Takkan menyerah Walau lelah Halau semua ragu dengan berserah Tiap langkah kecil akan jadi Makna bila peran serupa wujud nyata sebuah rencana Teriak (Hey) Berteriak! (Hey!) Salurkan emosi jadi energi Ooooo! Ooooo! Ooooo! Lepaskan diri dari belenggu menyesakkanmu Sambutlah hari depan Yakinlah kan jadi lebih indah Lepaskan diri dari belenggu menyesakkanmu Sambutlah hari depan Yakinlah kan jadi lebih indah