Terasa sunyi, sepi menerpa Hadirku di sini Selama ini ku t'lah pergi Kini ku kembali Hembusan angin menerpa di saat aku merasa Jiwamu hampa Kulewati awan gelap seperti terbang melayang Melayang jauh 'Kan kubawa dirimu ke tempat terindah Yang ku dan kauimpikan Sambut tanganku yang berhias kerinduan 'Tuk gapaimu Air matamu menggenang di pipi Sesali diriku Lampiaskan semua marah dan perihmu Yang lama kaupendam Hembusan angin menerpa di saat aku merasa Jiwamu hampa Kulewati awan gelap seperti terbang melayang Melayang jauh 'Kan kubawa dirimu ke tempat terindah Yang ku dan kauimpikan Sambut tanganku yang berhias kerinduan 'Tuk gapaimu ♪ Untuk apa kaubawa kembali semua Mimpi-mimpi terindahku? T'lah tertutup pintu hatiku, sadarilah Engkau bukan takdirku 'Kan kubawa dirimu ke tempat terindah Yang ku dan kauimpikan Sambut tanganku yang berhias kerinduan 'Tuk gapaimu 'Kan kubawa dirimu ke tempat terindah Yang ku dan kauimpikan Sambut tanganku yang berhias kerinduan 'Tuk gapaimu Ho, oh-oh-oh-oh Oh-oh-oh-oh, oh-oh-oh-oh Ho-oh-oh-oh-oh Ho-oh-oh-oh, ho-oh-oh-oh